Wednesday 5 August 2015

TERDAPAT PENYEBAB KANKER DALAM MAKANAN GOSONG

pintarmudah.blogspot.com


Tahukah kamu...??? Terdapat zat penyebab Kanker dalam makanan gosong

Sering kali kita lupa akan kesehatan diri sendiri,  Sehat adalah harta terbesar dalam hidup ini,  Tanpa sehat kita akan sulit untuk  merasakan nikmatnya hidup, Mengingat penyakit Kanker masih sulit untuk disembuhkan

Tidak ada yang terlambat dalam hidup ini. So mulailah dari sekarang dengan melakukan hidup sehat. Salah satunya dengan cara mengkonsumsi makanan yang baik. Kenali cara pencegahannya, agara virus kanker yang mematikan itu bisa kita hindari.

Disini saya akan menjelaskan salah satu penyebab kanker yang terdapat dalam makanan gosong

Benzopiren didalam daging yang sudah gosong adalah zat yang merusak alam, karena itu bisa menimbulkan kanker.
Memasak menggunakan api mengubah protein secara kimia. Dalam proses ini, akan terbentuk-lah zat Benzopiren. Zat yang menyebabkan penyakit kanker.  Salah satu contoh makananya  adalah (sate)



0 comments:

Post a Comment